Bhakti Sosial Kesehatan Rumah Sakit Tk. II Udayana Dalam Rangka HUT ke-68 Kodamย IX/Udayana

Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-68 Kodam IX/Udayana, Rumah Sakit Tk. II Udayana ikut berpartisipasi dalam Kegiatan Bhakti Sosial Kesehatan yang dilaksanakan pada hari Minggu, 15 Juni 2025 bertempat di Taman Kota Singaraja.

Bhakti Sosial ini menjadi wujud komitmen TNI, khususnya Kodam IX/Udayana dan Rumah Sakit Tk. II Udayana, dalam mendukung program pelayanan kesehatan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Melalui kegiatan ini, diharapkan masyarakat dapat merasakan langsung manfaat kehadiran TNI tidak hanya dalam bidang pertahanan, tetapi juga dalam bidang sosial dan kemanusiaan.

๐‘๐ฎ๐ฆ๐š๐ก ๐’๐š๐ค๐ข๐ญ ๐“๐ค. ๐ˆ๐ˆ ๐”๐๐š๐ฒ๐š๐ง๐š

๐Ÿ“ Jl. P.B. Sudirman No.1, Dauh Puri, Denpasar, Bali.
๐ŸŒ Kunjungi website kami: rsad-udayana.tni-ad.mil.id
๐Ÿ“ฉ Email: rsadudayana9denpasar@gmail.com
๐Ÿ“ฒ Humas: 082241832407

#RSADudayana #BhaktiSosialKesehatan #HUTKodamIXUdayana #68TahunKodamIXUdayana #RumahSakitTkIIUdayana #TNIUntukRakyat #KodamIXUdayana #TNIManunggalRakyat #PelayananKesehatanGratis #TNIHadirUntukRakyat #KesehatanMasyarakat

Share this post: