Poliklinik Spesialis Fisioterapi

Deskripsi

Pada Poliklinik Fisioterapi memiliku beberapa alat penunjang diantaranya BTL-6000 MICROWAVE, ELECTRICAL STIMULASI, ULTRA SOUND, TRAKSI LUMBAL DAN CERVICAL.

BTL-6000 MICROWAVE

• Generasi terbaru dengan teknologi microwave diatermi
• Kekuatan sampai dengan 250 W untuk kemungkinan aplikasi yang optimal
• Mode kontinyu dan puls
• Pengaturan yang canggih untuk pengobatan yang disesuaikan

Manfaat : meningkatkan memperlancar aliran darah. mengurangi nyeri. membantu penyembuhan jaringan serta mobilitasnya.

 

ELECTRICAL STIMULASI

Electrical Stimulation (stimulasi listrik) merupakan salah satu modalitas fisioterapi yang cara kerjanya dengan masuknya arus listrik yang melintasi kulit untuk meng-eksitasi syaraf dan atau jaringan otot.

 

ULTRA SOUND

Ultrasound adalah modalitas fisioterapi dengan menggunakan gelombang suara yang menghasilkan energi mekanik dengan frekuensi 1MHz dan 3MHz (Tim Watson). Ultrasound secara umum diberikan untuk mengurangi nyeri, melancarkan peredaran darah dan meningkatkan elastisitas jaringan ikat, yang diantaranya adalah kapsul sendi.

 

TRAKSI LUMBAL DAN CERVICAL

Suatu tindakan untuk memindahkan tulang yang patah atau dislokasi ke tempat yang normal kembali dengan menggunnakan daya tarik tertentu atau dengan kata lain suatu pemasangan gaya tarikan pada bagian tubuh yang di indikasi pada pasien dengan fraktur dan atau dislokasi.

Indikasi Traksi Lumbal

  • Membantu merileksasikan otot – otot daerah lumbal
  • Membantu mengurangi kompresi atau iritasi akar saraf
  • Membantu penguluran otot lumbal
  • Mengurangi nnyeri pada kasus HNP

Indikasi Traksi Cervical
Tulang belakang cervical terdiri daari 7 buah tulang. dimulai tepat dibawah tengkorak dan berakhir di bagian atas tulang thorachalis. tulang belakang cervical memiliki backward (lordotic curve dan jauh lebih mobile dari tulang thoracal maupun lumbal.

  • Terjepitnya radiks saraf
  • HNP
  • Penyakit diskus degeneratif atau penyakit sendi
  • Disfungsi facet joint cervical
  • terbentuknya ostoefit
  • Spondiolosis
  • Nyeri sub akut
  • Kekakuan pada otot

 

Poliklinik Spesialis Fisioterapi

Nama DokterJadwal
dr. Luh Kamiati, Sp.KFRSenin (15.00 s/d 17.00)
I Komang Suciptha Gago, A.Md.FisSenin s/d Jumat (15.00 s/d 17.00 wita)
I Komang Suciptha Gago, A.Md.FisSabtu (08.00 s/d 10.00 wita)
Anak Agung Sagung Istri Surya Kencanawati,S.Ft. Ftr.Senin s/d Jumat (15.00 s/d 17.00 wita)
Anak Agung Sagung Istri Surya Kencanawati,S.Ft. Ftr.Sabtu (08.00 s/d 10.00 wita)
Luh Gede Puji Andini, S.Ft.,FtrSenin s/d Jumat (15.00 s/d 17.00 wita)
Luh Gede Puji Andini, S.Ft.,FtrSabtu (08.00 s/d 10.00 wita)
I Kadek Angga Suryanata, S.Fis., Ftr.Senin s/d Jumat (07.00 s/d 16.00 wita)
I Kadek Angga Suryanata, S.Fis., Ftr.Sabtu (07.00 s/d 11.00 wita)
Kadek Sri Dwi Utari, S.Ft., FtrSenin s/d Jumat (07.00 s/d 16.00 wita)
Kadek Sri Dwi Utari, S.Ft., FtrSabtu (07.00 s/d 11.00 wita)
Made Sri Ambarawati, S.Kes., Ftr.Senin s/d Jumat (07.00 s/d 16.00 wita)
Made Sri Ambarawati, S.Kes., Ftr.Sabtu (07.00 s/d 11.00 wita)

CATATAN :
JADWAL SEWAKTU-WAKTU DAPAT BERUBAH.
WAKTU PENDAFTARAN NON ONLINE
– PENDAFTARAN PAGI MULAI PUKUL 07.00 – 13.00 WITA
– PENDAFTARAN SIANG MULAI PUKUL 13.00 – 15.00 WITA
– PENDAFTARAN SORE MULAI PUKUL 15.00 – 17.00 WITA

PELAYANAN PENDAFTARAN KHUSUS POLIKLINIK PAGI
PENDAFTARAN ONLINE : MOBILE JKN